Fakultas dan Akademik
Universitas Budi Luhur memiliki 5 fakultas dan 1 akademik dengan jenjang S1 dan D3 dan status yang sudah Terakreditasi oleh BAN PT dan Disamakan (khusus D3)Fakultas Teknologi Informasi (FTI)
Sejarah
Akademi Ilmu Komputer Budi Luhur yang berdiri sejak 1979 merupakan cikal bakal Fakultas Teknologi Informasi Universitas Budi Luhur, pionir dalam bidang pendidikan informatika dan komputer. Mulai tahun 2000 yang merupakan tonggak masuknya milenium III, Fakultas Teknologi Informasi Universitas Budi Luhur memiliki komitmen untuk menghasilkan tenaga profesional di bidang informatika dan komputer, yang berbudi luhur, inovatif dan ber-adaptasi terhadap teknologi agar mampu bersaing di pasar global.- 1979 Berdiri Akademi Ilmu Komputer (AIK) di Jl. Budi Utomo No. 11 Jakarta
- 1982 Berubah Menjadi Akademi Pengetahuan Komputer Budi Luhur
- 1984 Pindah dari Jl. Budi Utomo Jl. Ciledug Raya 99
- 1985 Berubah Menjadi AMIK Budi Luhur, Akademi Teknik Komputer (ATK) Budi Luhur dan Akademi Akuntansi Komputer (AAK) Budi Luhur
- 1986 Bergabung menjadi (Sekolah Tinggi Pengetahuan Komputer) Budi Luhur
- 1987 Berubah menjadi STMIK Budi Luhur
- 2002 Menjadi Fakultas Teknologi Informasi
Jenjang S1 dan D3
- Teknik Informatika (S1)
- Sistem Informasi (S1)
- Sistem Komputer (S1)
- Komputerisasi Akuntansi (S1)
- Manajemen Informatika (D3)
Situs
http://fti.budiluhur.ac.idFasilitas
Laboratorium Komputer http://labkom.budiluhur.ac.idOrganisasi Kemahasiswaan dan Himpunan Mahasiswa Jurusan di FTI (Fakultas Teknologi Informasi)
- BPM FTI (Badan Perwakilan Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi)
- BEM FTI (Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi) (d/h Senat Mahasiswa FTI)
- HIMTI (Himpunan Mahasiswa Teknik Informatika)
- HIMASI (Himpunan Mahasiswa Sistem Informasi) Situs : himasi-ubl.org
- HMSK (Himpunan Mahasiswa Sistem Komputer) Situs : hmsk-ubl.org atekbl.com
- HIMKA (Himpunan Mahasiswa Komputerisasi Akuntansi)
Fakultas Ilmu Komunikasi (FIKOM)
FIKOM memiliki 4 konsentrasi atau peminatan yaitu :- Public Relations (S1)
- Broadcast Jurnalism (S1)
- Visual Communications (S1)
- Creative Advertising (S1)
Situs FIKOM
http://fikom.budiluhur.ac.id/Prospek Lulusan FIKOM
Broadcast Journalism: Video Journalist, TV Reporter, News Editor, News Producer, TV/Radio Consultant Public Relations: PR Consultant, Marketing PR, Event Supervisor Visual Communication Design: Graphic Designer, Product Designer, Consultant Creative Advertising: Copy Writer, Advertising Designer, Ad – ProducerOrganisasi Kemahasiswaan FIKOM
Organisasi mahasiswa dan unit kegiatan mahasiswa yang ada di lingkup Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Budi Luhur Jakarta tercakup dalam satu wadah bernama Keluarga Mahasiswa Ilmu Komunikasi (KMIK Budi Luhur)[1].Organisasi Mahasiswa (Ormawa):
- Badan Perwakilan Mahasiswa Fakultas Ilmu Komunikasi (BPM FIKOM)
- Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ilmu Komunikasi (BEM FIKOM)
- Himpunan Mahasiswa Komunikasi (HIMAKOM)
- Radio Budi Luhur [2]
- Komunitas 2 Siang (K2S)
- Public Relation Community (PRC)
- Komunitas Anak Visual (KANVAS)
Fakultas Ekonomi (FE)
- Manajemen Keuangan (S1)
- Manajemen Pemasaran (S1)
- Akuntansi (S1)
Situs
Fakultas Teknik (FT)
- Arsitektur (S1)
- Elektro (S1)
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP)
- Hubungan Internasional (S1)
Akademi Sekretari (ASTRI)
- ASTRI Kesekretarisan (D3) (http://astri.budiluhur.ac.id)
- HIMASTRI (Himpunan Mahasiswa Jurusan/Program Stdi Sekretari)
Unit Kegiatan Mahasiswa dan Badan Otonom
- MAKOPALA (Mahasiswa Komputer Pencinta Alam) Budi Luhur (http://www.makopala.or.id)
- Kelompok Studi Linux-Universitas Budi Luhur (KSL-BL) (http://www.ksl-bl.or.id)
- BLCC (Budi Luhur Chess Club)
- Keluarga Mahasiswa Katolik Budi Luhur (KMK-BL) (http://kmk.budiluhur.ac.id)
Pranala luar
- (Indonesia) Website Mahasiswa Pecinta Alam Budi Luhur
- (Indonesia) Situs resmi Universitas Budi Luhur
- (Indonesia) Website Mahasiswa FIKOM Universitas Budi Luhur
- (Indonesia) Website Alumni Universitas Budi Luhur
- (Indonesia) Website Forum Universitas Budi Luhur
- (Indonesia) Website Laboratorium Komputer Universitas Budi Luhur
0 komentar:
Posting Komentar